Pembangunan Pariwisata yang Ada Di Danau Rusa Xlll Koto Kampar Ambruk LSM AMTI Soroti

RIAU62 Dilihat

Pembangunan Pariwisata yang Ada Di Danau Rusa Xlll Koto Kampar Ambruk LSM AMTI Soroti

Xlll Koto Kampar, Transparansi Indonesia.co.id Pembangunan Pariwisata yang Ada Di Danau Rusa yang berlokasi di lingkungan Kelurahan Batu  Bersurat,Kecamatan  Xlll Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau di duga  Sangat merugikan negara.

Maka dari itu (LSM AMTI) Aliansi masyarakat Transparansi Indonesia dimana melalui Ketua Umum DPP LSM AMTI Tommy Turangan SH,Apa iya, baru saja di bangun sudah ambruk. Jadi kuat dugaan saya ada pengurangan spek sehingga pondasi itu cepat ambruk demi meraup keuntungan yang lebih banyak,” ujar Turangan Rabu  (24/11/2021), Patut diduga tidak sesuai kualitas. Pasalnya baru diguyur hujan, sudah ambruk,Karena baru seumur jagung bangunannya sudah runtuh dan hancur.

Baca juga:  Wujudkan Kedekatan Antara Polri Dengan Masyarakat, Personil Polsek Tandun Bagikan Takjil

Tommy Turangan SH mengatakan agar pihak yang berwenang masuk dan menyelidiki dugaan pembangunan yang asal jadi, jika ini di biarkan maka akan merugikan keungan negara dan akan sangat berbahaya bagi para pengunjung.

Dan Ketum AMTI Turangan minta juga kepada Bupati agar menijau kinerja kadis Parawisata ,serta kontraktor yang mengerjakannya agar di tindak,kalau di biarkan maka akan merusak citra dari Kabupaten Kampar,serta merusak citra Bupati Kampar.

Turangan juga mengajak masyarakat setempat untuk ikut mengawal pembangunan proyek tersebut, jangan sampai masyarakat lengah sedikitpun karena ini menjadi bukti kurangnya kontrol masyarakat sehingga pembangunan terkesan semau-maunya.

Baca juga:  Tekankan Sinergitas, Kapolda Riau Sambangi 2 Markas TNI pada Kunjungan Kerjanya ke Wilayah Polres Kampar

Kami dari LSM AMTI mengecam pihak kontraktor Dan kinerja kadis Parawisata Kampar,terkesan abal abal yang hanya mementingkan keuntungan tidak mementingkan kualitas pembangunannya,Kami punya bukti dengan turunnya Tim Investigasi AMTI Kampar.”tegas Turangan

(Red)