Kapolsek Ciledug Untuk Melakukan Konsolidasi,2Atau3 Hari Kedepannya Kita Menunggu Datangnya Bulan Suci Ramadhan FKPM Ciledug Inilah Saatnya Kita Memberi Sesuatu Yang Lebih Di Bandingkan Yang Kita Beri Selama Ini

Ciledug Transparansi Indonesia.co.id – Dihalaman Mapolsekta ciledug di adakan apel bersama FKPM Ciledug,sebagai inspektur upacara ketua umum FKPM ciledug dan komandan upacara Kapolsek Ciledug Kompol.Poltar.L.S.,S.,I.,MH,(29/03/2022).

Foto Dokumentasi : Ketua Umum FKPM Ciledug Surasa

Kapolsek Ciledug di dampingi wakapolsek AKP Toto,yang saya hormati segenap jajaran FKPM ciledug yang terdiri dari kecamatan larangan,karang tengah,ciledug saya mengucapkan terimakasih dan aspresiasi yang tidak terhingga kepada rekan-rekan FKPM ciledug.

Yang pada malam ini menunjukkan kesiapan,pengabdian yang tulus tanpa pamrih dan kita bisa berkumpul di Mapolsekta ciledug ini. Pertama sekali yang kita sadari adalah,bahwa FKPM ciledug adalah yang terpilih dan warga masyarakat yang menyiapkan dirinya sendiri untuk bermitra dan bergabung dalam forum kemitraan Kepolisian dan masyarakat.

FKPM adalah wakil masyarakat yang di harapkan menjadi etalase Kepolisian republik Indonesia, khususnya di wilayah Ciledug FKPM menjadi penyampai dan penyampaian informasi kepada masyarakat terlebih kepada kepolisian dan penyampaian informasi kepada polisi.

FKPM adalah wakil dari masyarakat dan juga pilar polri dalam penyampaian pesan-pesan Kamtibmas, ini sebuah tugas yang sangat mulia mudah-mudahan tugas ini menjadi ladang ibadah buat kita. Kiranya bermanfaat bagi kita pribadi,buat keluarga dan bagi masyarakat di lingkungan kita .

Percayalah tekat dan pengabdian kita ini mendapatkan berkah dari Allah swt,anggota Polsek Ciledug di gaji oleh negara dan rakyat,saya sebagai Kapolsek dan wakapolsek di gaji oleh rakyat tetapi FKPM ciledug jangan berkecil hati karena ketulusan hati kalian akan di balas oleh sanghalik(Allah SWT). Ini penting di sadari supaya yang sakit jadi sembuh,yang sehat tetap sehat sehingga kita tetap mempunyai makna dan arti di tengah-tengah masyarakat.

Kenapa saya meminta kepada rekan-rekan FKPM untuk berkumpul di Mapolsekta Ciledug untuk melakukan konsolidasi pada malam hari, insyallah 2atau3 hari kedepannya kita menunggu datangnya bulan suci ramadhan saya ingin FKPM ciledug inilah saatnya kita memberi sesuatu yang lebih di bandingkan yang kita beri selama ini.

Saya sebagai Kapolsek Ciledug meminta dan dukungan dari FKPM untuk menjadi pionir kamtibmas khususnya di wilayah hukum ciledug penting rasanya saya menyampaikan pengamanan selama bulan suci ramadhan di wilayah ciledug,mulai hari pertama puasa sesuai perintah dari Kapolda Metro Jaya dan Kapolres Metro Tangerang Kota kita lebih intens,kita lebih mengiatkan langkah-langkah pengamanan Kamtibmas di wilayah atau lingkungan kita.

Dalam memberi rasa nyaman dan aman kepada warga masyarakat kita dalam menjalani bulan suci ramadhan,sebab pada tahun-tahun sebelumnya kita selalu menghadapi ini,tapi tahun ini agak sedikit spesial karena tahun ini insyallah pemerintah memberikan kita keluasan untuk melaksanakan sholat tarawih,sholat Idul Fitri kurang lebih sudah 3 tahun terakhir ini.

Saya sangat yakin dinamika,saat pelaksanaan ibadah akan meriah,tugas kita bagaimana yang meriah itu bisa menjadi kusuk,tidak ada gangguan-gangguan peka penyakit masyarakat di wilayah hukum ciledug,selama satu bulan ke depan kita akan menggunakan pos pantau di tiga kecamatan. Pos pantau ini akan berfungsi untuk memberikan pemantauan atau monitoring untuk aktivitas masyarakat,nanti pelaksanaannya kami meminta kepada rekan-rekan FKPM ciledug.

Untuk bergabung dalam petugas yang ada di pos pantau nanti,saudara-saudara sekalian akan lebih fokus di lingkungan masing-masing ketika wilayah masing-masing aman, wilayah ciledug dan sekitarnya akan aman.

Ada mungkin perbadaan saat pengamanan di tahun-tahun lalu,selama ini kita menunggu adanya kejadian tapi tahun ini tidak ada kejadian atas perintah Kapolda Metro Jaya kita harus pencegahan dini cegah tanggal kita mencegah adanya kejadian,pos pantau itu adalah untuk pemantauan kita bergabung dengan masyarakat melihat,memantau adanya potensi-potensi gangguan agar segera kita hilangkan itulah tugas kita.

Agar kita tidak menunggu adanya kejadian itulah tugas kita tetapi kita adalah mencegah kejadian management tanggal pencegahan kejadian,pos pantau kita akan manfaatkan,saya akan berkordinasi kepada para ketua,senior dan para ulama bagaimana kita menggunakan pos pantau nantinya.

Kapolsek Ciledug sudah berkoordinasi dengan wakapolsek,Kanit kita sudah menyiapkan surat perintah untuk wilayah Polsek Ciledug yang bertugas di pos pantau Tersebut di tiap kecamatan kita akan membuat pos pantau bahwa kita akan memiliki 6 pos pantau kita akan menempatkan-menempatkan adanya potensi untuk mengganggu ke kusukan bulan suci ramadhan,kami juga telah melakukan pendataan atau maping Kepada kelompok-kelompok dan kami telah mendatangi anggota-anggota atau kelompok yang sudah pernah kita amankan dan kita sudah datangi berikan peringatan dan himbauan kalau bermain tidak ada cerita lain maka di bulan suci ramadhan,idul Fitri akan ada di tahanan.

Himbauan sekaligus ancaman,saya juga sampaikan kepada FKPM sampaikan ke teman kita,saudara kita,keluarga kita maupun keponakan kita yang punya potensi untuk nakal atau terpengaruh,maka sejak dini untuk di himbau kepada saudara,teman maupun yang lain jika engkau terlibat dalam tawuran maka saya tidak bisa bantu sebab perintah pimpinan jelas dan tegas maka akan di tindak secara hukum yang berlaku. Saya yakin karena ini untuk menjaga ketertiban atau menjaga kenyamanan selama bulan suci ramadhan.

Pada kesempatan ini saya sampaikan kepada para rekan-rekan FKPM untuk sampaikan ke kerabat,keluarga dan lain-lain agar tidak terlibat tawuran,kalau terlibat tawuran saya tidak bisa bantu,ini adalah perintah dari Kapolda Metro Jaya dan Kapolres Metro Tangerang Kota, sebelum kita menghimbau yang lain kita himbau dulu keluarga-keluarg kit dulu kalau ini sejuruan kurang lebih 45.

Sudah banyak Himbauan Kepada masyarakat untuk tidak berkumpul,kita juga menghimbau agar anak-anak ataupun remaja setelah pulang taraweh untuk segera pulang jangan nongkrong-nongkrong lagi,dan berkumpullah bersama keluarga.

Sebelum mengakhirinya agar berhati-hati karena tindak kriminalitas di jalan dan tidakan penipuan,saya tidak mau rekan-rekan FKPM menjadi tindak kriminalitas atau penipuan dari salah satu aplikasi pinjol. Untuk apa kalian bergaul dengan polisi tetapi anda menjadi korban juga agar berhati-hati dan berwaspada kalau melakukan transaksi secara online karena banyak tawaran-tawaran yang menggiurkan simpan pinjam yang mudah dan mendapatkan uang cash jangan tergiur lebih baik tanyakan, diskusikan kepada teman atau pihak kepolisian supaya kita terhindar dari aksi penipuan tersebut.

Di awal 3 bulan pertama ini Kapolres Tangerang kota mengungkap peredaran kartu seluler terregistrasi fiktif ribuan tadi di Mapolres Tangerang kota itu adalah salah satu bukti apa yang di kasih kepada para pelaku mempersiapkan itu menjelang bulan suci ramadhan,berhasil mengungkap dari jajaran polres apakah ada pelaku yang lainnya ada? Tapi pengungkapan Minggu ini menjadi sinyallemen bagi kita untuk berhati-hati.

Saya pengen rekan-rekan FKPM lebih banyak pengetahuannya tentang hal-hal seperti ini supaya bisa memberikan himbauan kepada masyarakat,sampaikan ke keluarga kita jangan tergiur dengan hal-hal yang mudah kalau terlalu mudah,terlalu mulus,nyaman yakinlah itu salah dan menyesatkan. Inilah informasi yang terbaru yang ingin saya share kepada rekan-rekan FKPM ciledug,salah satu trend terbaru menyabut hari raya sampaikanlah ke keluarga kita,pungkasnya.

Baca juga:  LSM-AMTI; Roy Suryo Cs, Jangan Cuma Permasalahkan Keluarga Jokowi, Cek Juga Ijazah Petinggi Negara Lainnya

HM